Ini Cara Site Performance pada Google Webmaster Labs | Pemalas Berat

Saat login di Google Webmaster Tool, Strategi Blogging menemukan fitur baru yang ditambahkan di Google webmaster labs. Namanya "Site Performance" yang berfungsi untuk menghitung loading pada sebuah halaman blog atau website. Google Site Performance menampilkan performa pada blog, mencakup loading halaman beserta saran untuk meningkatkan kinerja blog

Site Performance pada Google Webmaster Labs

Saran-saran yang diberikan diantaranya mengaktifkan kompresi gzip, menggabungkan JS eksteral, meminimlkan DNS lookup dan lain sebagainya. Untuk yang belum tahu silahkan diperiksa akun google webmaster tool anda lalu lihat dibagian Labs >> Site Performance.

Semoga bermanfaat

Ulasan

Catatan popular daripada blog ini

Download AGC Bang Will V3 AGC Blogspot Auto Post Untuk Blogspot Terbaru Work 100%

Ini Dia Game Android - 18+ Jangan di Download !!! | Hanya di PemalasBerat.blogspot.com

Ini Dia Cara Flashing Evercoss W7B | Hanya di PemalasBerat.blogspot.com